Cara Mudah Registrasi Kartu Telkomsel, Indosat, XL, Axis, Smartfren dan Tri

Cara Registrasi Kartu Telkomsel, Indosat, XL, Axis, Smartfren dan Tri

Sesuai dengan peraturan pemerintah, kini bagi Anda yang memakai kartu perdana, Anda harus melakukan registrasi kartu tersebut /menggunakan nomor NIK dan nomor KK. Walau terlihat ribet, tetapi sebenarnya sangat mudah untuk melakukan registrasi kartu tersebut.


Berikut kami akan ulas panduan atau cara mudah melakukan registrasi kartu telkomsel, indosat, xl, axis, smartfren, dan three (3).

Cara Registrasi Kartu Perdana Baru


IndosatNO.KTP#NO.KK#Kirim 4444
TRINO.KTP#NO.KK#Kirim 4444
SmartfrenNO.KTP#NO.KK#Kirim 4444
XL & AxisDAFTAR#NO.KTP#NO.KK#Kirim 4444
TelkomselNO.KTP#NO.KK#Kirim 4444

1. Registrasi Kartu Telkomsel (As, Simpati, Loop)


Untuk melakukan registrasi kartu telkomsel, baik As, Simpati, ataupun Loop, cukup ketik sms dg format REG#NIK#KK, kirim ke 4444


2. Registrasi Kartu Indosat (IM3, Mentari)


Adapun untuk registrasi kartu indosat oredoo, baik kartu IM3 ataupun mentari, silahkan ketik sms dengan format NIK#KK#, kirim ke 4444.

3. Registrasi Kartu XL dan Axis


Karena kartu XL dan Axis berada dalam 'satu rumpun', maka cara registrasinya pun sama, yaitu dengan sms melalui format DAFTAR#NIK#KK, kirim ke 4444.

4. Registrasi Kartu Three/Tri (3)


Untuk registrasi kartu tri, Anda cukup ketik sms dengan format NIK#KK#, kirim ke 4444.

5. Registrasi Kartu Smartfren


Sama seperti kartu tri dan indosat, cara registras kartu smartfren sangatlah mudah, yaitu sms dengan format NIK#KK#, kirim ke 4444.

Demikian panduan cara registrasi semua kartu. Semoga bermanfaat.